Yayasan Pondok Pesantren Raudhatur Rahmah merupakan salah satu pondok pesantren modern yang berlokasi di Sungai Loban yang memiliki tujuan untuk menciptakan para santri atau peserta didik Berakhlak, Agamis, Cerdas dan Terampil. Oleh karena itu, kami memiliki beberapa program yang bisa dijadikan salah satu alasan untuk putra-putri Anda agar dapat menimba ilmu di Ponpes Raudhatur Rahmah
Program Pendidikan

SMK Islam

SMP Islam

Diniyah Salafiyah

TK/TP Al Quran

Majelis Taklim
Trilogi Pesantren

Al Quran

Akhlaqul Karimah
Kitab Kuning
Daftarkan Segera Putra-Putri Anda untuk menjadi santri/santriwati di Ponpes Raudhatur Rahmah
Pondok pesantren dengan program unggulan terbaik dan fasilitas terbaik di Kalimantan.